Merawat Kerjasama, Menjaga Komunikasi

Merawat Kerjasama, Menjaga Komunikasi

Diskusi bersama Direktur KKHSG-Dit. KSDAE, KLHK terkait perkembangan kegiatan di kawasan Suaka Margasatwa Bukit Rimbang Bukit Baling bersama BBKSDA Riau dan Yapeka, INDECON, Forum HarimauKita yang tergabung dalam Konsorsium KERABAT termasuk keterlibatan mitra di Provinsi Riau (Green Radioline, Rumah Sunting, Forum Subayang, dll). Ada pula kami menyampaikan rencana kegiatan kunjungan lapangan oleh perwakilan IUCN, yang akan memulai kerja dalam beberapa hari di bulan September 2024 sebagai peninjau berjalannya program ITHCP Fase III.

YAPEKA

YAPEKA

YAPEKA merupakan lembaga non-profit yang bergerak dalam Pemberdayaan Masyarakat dan Konservasi Alam.

Tentang Kami

YAPEKA
YAPEKA

YAPEKA merupakan lembaga non-profit yang bergerak dalam Pemberdayaan Masyarakat dan Konservasi Alam.

Hubungi Kami

Kami sangat terbuka akan usul, saran, dan kritik. Bila ada pertanyaan lebih lanjut hubungi kami.